Selamat Mengindonesia,33 Renungan Tentang Kebinekaan Indonesia sudah terbentuk, namun masih perlu dibentuk.Indonesia sudah jadi, namun masih dalam proses menjadi. Oleh sebab itu, kita terus mengindoneia. Proses panjang penjadian keindonesian adalah tugas kita semua, sebab kita semua adalah pemilik Indonesia. Itulah makna kebinekaan. Kita berbeda tetapi kita setara. Tidak ada mayoritas ata…
33 Renungan tentang Sehati Sepikir Untuk hidup bersama-sama dengan orang lain, kita perlu mau dan mampu sehati sepikir, Artinya, seperasaan dan sepikiran. Akan tetapi, dalam praktiknya itu susah. Lalu kita di panggil untuk " Sehati dan sepikiran dalam Tuhan". Wah, itu lebih susah lagi. Apa maksudnya ? Buku Seri Selamat ke 24 ini mengajak kita mencari pegangan untuk belajar hidup sehati dan s…
Orang lain adalah neraka: menjengkelkan dan menyebalkan. Namun sebaliknya, orang lain juga bisa menjadi surga: menyenangkan dan membahagiakan. Itu bergantung pada apakah hubungan kita dengan dia bermusuhan ataukah berteman. Kita hidup sambil berteman. Ayah dan putra bisa akrab seperti teman. Menantu dan mertua bisa bersahabat. Di tempat kerja ada teman. Tetangga bisa menjadi teman jalan pag…
Seri Selamat ke-15 ini berisi 93 doa, dari yang serius seperti doa mencari jodoh, doa penderita stroke, doa usia lanjut, doa ulang tahun, doa pasien kanker, doa menjelang ujian, doa orang ter-PHK sampai yang jenaka seperti doa dansa poco-poco, doa orang digigit nyamuk dan doa orang ngantuk. Doa-doa ini tidak menggurui, melainkan mewakili jeritan kita di tengah realita hidup yang keras dan k…
Percaya bisa sederhana, bisa juga pelik. Seorang bayi percaya pada ibunya. Pasien percaya pada dokter. Kita percaya Kristus adalah Juruselamat. Kita percaya, saling percaya, mempercayakan, mempercayai, beriman dan mengimani. Akan tetapi, apa sebenarnya percaya? Ada seribu satu pertanyaan tentang percaya. Percaya memang tidak mudah. Percaya adalah dasar hidup. Semua hubungan berdiri di a…
Hidup adalah mewaris: mewarisi dan mewariskan. Kita mewarisi banyak hal dari generasi lampau dan mewariskan banyak pula kepada generasi mendatang. Karena itu, hidup diukur dengan tantangan: apa yang kita warisi dan apa yang kita wariskan? Buku Seri Selamat ke -16 ini menolong kita menggali berbagai aspek warisan hidup: nilai-nilai hidup, pegangan hidup, makna hidup, misi serta visi hidup da…